Jumat, 24 Maret 2023

Berharap Keadilan, Ayah Shane Lukas: Anak Saya Tidak Tahu Apa-apa

- Minggu, 5 Maret 2023 | 06:30 WIB
Ayah Shane Lukas, Tagor Lumbantoruan berharap keadilan untuk anaknya. (Tiktok @flashnews15)
Ayah Shane Lukas, Tagor Lumbantoruan berharap keadilan untuk anaknya. (Tiktok @flashnews15)

KILAT.COM - Ayah Shane Lukas, Tagor Lumbantoruan belum lama ini telah muncul ke hadapan publik.

Sebagai seorang Ayah, Tagor merasakan kesedihan yang teramat dalam ketika Shane Lukas ditetapkan sebagai tersangka.

Seperti diketahui sebelumnya, Shane Lukas merupakan tersangka kedua setelah Mario Dandy Satriyo dalam kasus penganiyaan terhadap David.

Baca Juga: Kakak AG Dikecam Usai Beberkan Kronologi Kasus Penganiyaan, Netizen: Jangan Bangun Opini Liar

Shane Lukas terbukti telah merekam aksi penganiyaan yang dilakukan Mario Dandy Satriyo.

Selain itu, Shane pun dianggap telah membiarkan terjadinya peristiwa kekerasan.

"(Shane) disangka melakukan tindakan membiarkan adanya kekerasan terhadap anak,” ujar Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol Ade Ary, dikutip Kilat.com dari PMJ News.

Baca Juga: Profil Yeni Inka: Penyanyi Dangdut 'Ndeso' yang Mendadak Viral karena Diundang Podcast Deddy Corbuzier

Selain itu, Shane juga diduga telah memprovokasi Dandy untuk melakukan kekerasan terhadap David.

"'Gua kalau jadi lu, pukulin saja. Itu parah Dan’," kata Ade Ary menirukan.

Namun hal itu sempat dibantah oleh pengacara Shane, Happy Sihombing.

Baca Juga: Jusuf Kalla selaku Ketua PMI, Tinjau Pengungsi Kebakaran Depo Pertamina Plumpang: Kami Selalu Siap Membantu

Happy mengatakan, bahwa kliennya itu hanya menjawab secara spontan ketika Mario meminta pendapat.

Shane diduga tidak bermaksud untuk melakukan provokasi.

Halaman:

Editor: Siti Nurhayati

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X