Selasa, 30 Mei 2023

Doa Setelah Salat Fardu Lengkap dengan Tulisan Arab dan Artinya

- Minggu, 5 Februari 2023 | 20:03 WIB
Bacaan doa setelah salat. (Pixabay/Javad_esmaeili )
Bacaan doa setelah salat. (Pixabay/Javad_esmaeili )

KILAT.COM - Salah satu waktu mustajab terkabulnya doa adalah, ketika selesai melaksanakan salat.

Malalui doa yang dipanjatkan, kita mencurahkan harapan dan keluh kesah kepada Allah SWT.

Doa juga sebagai simbol bahwa kita sebagai manusia tunduk dan patuh kepada Allah SWT.

Allah SWT dalam Al Quran Surat Al Ghafir Ayat 60 berfirman, "Berdoalah kepada-Ku niscaya Aku kabulkan," (QS: Al Ghafir Ayat 60).

Baca Juga: Khutbah Jumat Bulan Rajab 10 Februari 2023: 7 Kalimat yang Penting Diucapkan Setiap Hari

Berdoa tentu saja dapat dilakukan kapan pun dan di mana pun.

Namun tentunya akan menjadi lebih baik apabila doa dipanjatkan pada waktu-waktu tertentu yang disunnahkan untuk berdoa.

Salah satu waktu yang paling disunnahkan untuk berdoa setelah mengerjakan salat lima waktu.

Doa setelah salat fardu lengkap dengan Tulisan Arab dan artinya

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat 3 Februari 2023: Dunia Tempat Persinggahan Sementara

الحَمْدُ لِلهِ رَبِّ الْعَالَمِيْنَ حَمْداً يُوَافِي نِعَمَهُ وَيُكَافِئُ مَزِيْدَهُ. يَا رَبَّنَا لَكَ الحَمْدُ وَلَكَ الشُّكْرُ كَمَا

يَنْبَغِي لِجَلَالِ وَجْهِكَ وَعَظِيْمِ سُلْطَانِكَ.

Artinya:

Dengan nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam, dengan pujian yang sesuai dengan nikmatnya dan memungkinkan ditambah nikmatNya. Wahai Tuhan kami, hanya bagi Mu segala puji, sebagaimana yang patut bagi keagungan Mu dan kebesaran kekuasaan Mu.

Halaman:

Editor: Saniatu Aini

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X