Kamis, 8 Juni 2023

Ide Khutbah Idul Fitri 2023: Mempertahankan Ketaatan Setelah Ramadhan

- Sabtu, 1 April 2023 | 14:38 WIB
Teks khutbah Idul Fitri 2023 bertemakan menjaga ketaatan selepas Ramadhan. (Freepik/Sketchepedia)
Teks khutbah Idul Fitri 2023 bertemakan menjaga ketaatan selepas Ramadhan. (Freepik/Sketchepedia)

KILAT.com - Artikel ini akan membahas mengenai khutbah Idul Fitri 2023 yang bisa dijadikan sebagai referensi.

Khutbah Idul Fitri 2023 berikut ini akan mengangkat tema tentang cara mempertahankan ketaatan setelah Ramadhan usai.

Sebagaimana diketahui bahwa banyak orang akan berlomba-lomba mengerjakan ibadah dan amalan saat bulan Ramadhan.

Akan tetapi tak sedikit pula orang yang semangatnya beribadah akan mnurun selepas Ramadhan usai.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Minggu 2 April 2023 Pisces: Waktunya Memanjakan Diri, Jangan Terlalu Memaksakan Tubuh

Tentu saja hal ini sangat disayangkan, apalagi jika kebiasaan beribadah dan berbuat amalan baik ditinggalkan setelah puasa selesai.

Untuk bisa mempertahankan ketaatan kita dalam beribadah dibutuhkan usaha dan niat yang kuat.

Oleh sebab itulah ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk mempertahankan ketaatan kita selepas Ramadhan, diantara:

1. Jadikanlah berbuat baik adalah suatu kebiasaan

Baca Juga: Buka Suara Tentang Kesehatan David Ozora Imbas Penganiayaan, Mellisa Anggraini: Tidak Seperti Anak...

Jangan hanya berbuat kebaikan di bulan Ramadhan saja, tetapi juga di hari-hari setelahnya.

Usahan di setiap harinya kita terus berupaya untuk melakukan kebaikan kepada keluarga, orang-orang terdekat, atau siapapun yang membutuhkannya.

Sebagaimana sabda Nabi SAW: "Perbuatan yang paling dicintai Allah adalah yang dilakukan secara teratur, bahkan jika itu kecil." ( Hadis Riwayat Bukhari)

2. Baca Al Quran setiap hati

Halaman:

Editor: Marini Darmaya

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X