Sabtu, 3 Juni 2023

Simak 12 Keutamaan Sholat Tahajud, Rutinkan Selama Bulan Ramadhan Agar Mendapat Syafaat Nabi SAW

- Jumat, 24 Maret 2023 | 03:30 WIB
Simak 12 Keutamaan Sholat Tahajud, Rutinkan Selama Bulan Ramadhan Agar Mendapat Syafaat Nabi SAW
Simak 12 Keutamaan Sholat Tahajud, Rutinkan Selama Bulan Ramadhan Agar Mendapat Syafaat Nabi SAW

KILAT.COM - Berikut keutamaan Sholat Tahajud bagi yang rutin melaksanakan setiap malam Ramadhan agar mendapat mendapat Syafaat Nabi SAW.

Sholat tahajud merupakan sholat sunnah paling utama setelah sholat fardhu berdasarkan hadits Nabi SAW.

"Dan pada sebagian malam hari sembahyang tahajudlah kamu sebagai suatu ibadah tambahan bagimu, Mudah-mudahan Tuhanmu mengangkatmu ke tempat yang terpuji." (QS. Al-Isra' : 79)

Hal ini karena sholat tersebut dilakukan pada tengah malam di kala orang masih terlelap.

Baca Juga: Tata Cara Sholat Tahajud dan Witir di Malam Hari, Lengkap Bacaan Niat dan Jumlah Rakaat Sholat

Bagi yang rutin menjalankan sholat tahajud dengan mengharap ridho Allah SWT, akan mendapat kemuliaan.

Nabi Muhammad SAW mengusulkan umatnya untuk melaksanakan sholat malam yakni tahajud dan witir.

Waktu menjalankannya setelah sholat isya sampai terbitnya fajar, yang terbagi dalam 3 keutamaan:

• Waktu utama yaitu sepertiga malam pertama, sekitar jam 7 malam atau setelah sholat isya hingga jam 10 malam

Baca Juga: Kuasa Hukum David Sebut AG Cari Perhatian: Jangan-Jangan David yang Dilecehkan!

• Waktu lebih utama yaitu sepertiga malam kedua, sekitar jam 10 malam hingga jam 1 pagi

• Waktu paling utama yaitu sepertiga malam ketiga, sekitar jam 1 pagi sampai masuk dalam waktu salat subuh

Berikut 11 keutamaan menjalankan sholat tahajud:

1. Akan dipelihara Allah SWT dari segala macam bencana.

Halaman:

Editor: Lidya Gusfitri

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X