JAKARTA, kilat.com- Setiap tanggal 9 Desember, Hari Korupsi Sedunia diperingati setiap tahunnya. Berikut adalah sejumlah link twibbon Hari Anti Korupsi Sedunia 2022 yang dapat kalian gunakan di media sosial.
Seperti dilansir dari laman resmi Persatuan Bangsa-Bangsa, Hari Anti Korupsi Seudnia itu berawal pada tanggal 31 Oktober 2022 yang pada saat itu Majelis Umum mengadopsi konvensi PBB untuk menentang kejahatan Korupsi.
Setelah itu, Majelis UMUM PBB pun menetapkan tanggal 9 Desember sebagai Hari Korupsi Internasional. Hal itu dilakukan guna meningkatkan kesadaran akan pemberantasan terhadap tindakan korupsi.
Baca Juga: Ridwan Kamil Akan Umumkan Parpol Pilihannya Bulan Ini
Konvensi tersebut kemudian mulai diberlakukan pada bulan Desember 2005. Sejak saat itu berbagai negara, pemerintah, organisasi swasta di seluruh dunia bergabung untuk memerangi kejahatan korupsi ini.
Adapun The United Nations Development Programme (UNDP) and the United Nations Office on Drug and Crime (UNODC) berada di garda terdepan dalam upaya pemberantasan korupsi ini.
Link Twibbon Hari Anti Korupsi Sedunia 2022
Nah, masyarakat bisa turut berpartisipasi dalam meningkatkan kesadaran pentingnya perlawanan terhadap korupsi ini.
Baca Juga: Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Berbagi Poin dengan Persikabo 1973
Di moment peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia 2022 ini, berbagai cara bisa dilakukan untuk memperingatinya. Salah satunya melalui twibbon yang di pasang di media sosial.
Berikut ini, 45 link twibbon Hari Anti Korupsi Sedunia 2022 yang bisa dipasang di media sosial:
- https://www.twibbonize.com/antikorupsi202
- https://www.twibbonize.com/antikorupsi2022bb
- https://www.twibbonize.com/hakordiajiep2022
- https://www.twibbonize.com/ummatantikorupsi2022
- https://www.twibbonize.com/hariantikorupsibabel
- https://www.twibbonize.com/antikorupsi-se-dunia2022
- https://www.twibbonize.com/pesselanti-korupsi
- https://www.twibbonize.com/hakordia2022kppntebingtinggi
- https://www.twibbonize.com/hakordia2022tnb
- https://www.twibbonize.com/hariantikorupsiseduniabpkhri
- https://www.twibbonize.com/antikorupsi-2022
- https://www.twibbonize.com/hakordia22rsudsimo
- https://www.twibbonize.com/1hariantikorupsisedunia
- https://www.twibbonize.com/antikorupsipemkabselayar
- https://www.twibbonize.com/hariantikorupsimp2022
- https://www.twibbonize.com/hakordiapolkesbaya2022
- https://www.twibbonize.com/bpomhsuhakordia2022
- https://www.twibbonize.com/paamurangantikorupsi2022
- https://www.twibbonize.com/pkthakordia2022
- https://www.twibbonize.com/antikorupsigama
- https://www.twibbonize.com/hakordia2022kntakalar
- https://www.twibbonize.com/harkodiaessamo
- https://www.twibbonize.com/hakordiacimahi2022
- https://www.twibbonize.com/hakordia2022lpfkbjb
- https://www.twibbonize.com/bsim-hakordia2022
- https://www.twibbonize.com/hakordiakejarioki
- https://www.twibbonize.com/hariantikorupsisedunia091222
- https://www.twibbonize.com/harkodia2022-suluhhindu
- https://www.twibbonize.com/hakordiajabung
- https://www.twibbonize.com/insannu
- https://www.twibbonize.com/antikorupsismkisba
- https://www.twibbonize.com/hakordiasultra
- https://www.twibbonize.com/hariantikorupsi-pemkotbkl
- https://www.twibbonize.com/hariantikorupsiseduniaegovt
- https://www.twibbonize.com/kejatilampung-hakordia2022
- https://www.twibbonize.com/hakordiakalteng
- https://www.twibbonize.com/hariantikorupsiseduania-ypmic
- https://www.twibbonize.com/hakordiaktbkl
- https://www.twibbonize.com/hakordiabbpomptk
- https://www.twibbonize.com/harkodia22kejaripurwakarta
- https://www.twibbonize.com/ppamindonesia2022
- https://www.twibbonize.com/hakordia2022bkkbn
- https://www.twibbonize.com/hakordia2022wonosobo
- https://www.twibbonize.com/antkrpeii
- https://www.twibbonize.com/hariantikorupsisedunia22
Cara Memasang Twibbon Hari Anti Korupsi Sedunia 2022
Setelah mendapatkan Twibbon Hari Anti Korupsi Sedunia 2022 yang disukai dari pilihan di atas, maka perlu mengetahui cara menggunakan dan memasang Twibbon di media sosial. Berikut caranya:
- Silahkan pilih salah satu link Twibbon Hari Anti Korupsi Sedunia 2022 di atas
- Pada laman selanjutnya, akan muncul gambar dan desain Twibbon yang dipilih
- Selanjutnya klik pada tombol 'Pilih Foto'
- Foto yang dipilih akan muncul di dalam Twibbon tersebut.
- Atur posisi foto agar presisi dengan gambar.
- Setelah selesai, silahkan klik 'download' untuk menyimpan Twibbon di perangkat.
- Untuk memasang di media sosial, silahkan buka akun media sosial kamu dan upload foto Twibbon tadi.
Kamu bisa memasang Twibbon tersebut sebagai foto profil, membagikannya di story ataupun status/feed. Selamat mencoba!
Artikel Terkait
PBB Sebut Gempuran Rusia Bikin Jutaan Orang Jadi Kesulitan
PBB Bentuk Tim Pencari Fakta Guna Usut Kasus Unjuk Rasa di Iran
SBY Duduk Semeja dengan Eks Sekjen PBB Ban Ki-moon, Ini yang Dibahas
PBB Ungkap 50 Juta Orang Masih Hidup dalam Perbudakan Modern
PBB Beri Teguran Monohok ke RI Terkait Pasal Kontroversial KUHP Baru