KILAT.COM - Setelah gelaran pernikahan yang dilakukan oleh Patriciia Gouw, kini banyak orang menyoroti sang suami.
Kini nama Daniel Bertoli tengah banyak dicari oleh masyarakat Indonesia lantaran menjadi suami dari Patricia Gouw.
Hal tersebut karena Daniel Bertoli bukan datang dari kalangan publik figur yang dikenal luas oleh masyarakat Indonesia.
Daniel Bertoli rupanya seorang investor yang justru dikenal didunia bisnis.
Baca Juga: Ini Link 20 Twibbon untuk Hari Pers Nasional atau HPN 2023, Bisa Pakai untuk Status WA Loh!
Bahkan Daniel Bertoli bekerja di sebuah pengelolaan investasi di Asia Tenggara.
Tentunya rekam jejak dari Daniel Bertoli yang telah melaksanakan pernikahan dengan Patricia Gouw membuat banyak orang tercenang.
Tak tanggung-tanggung sudah selama 15 tahun ia menyelami dunia investasi seeprti modal ventura, ekuitas swasta, hingga perusahaan teknologi.
Daniel Bertoli juga pernah bekerja di Singapura sebagai seorang venture partner di Qualgro.
Sosok Daniel Bertoli juga adalah luluasan dari Harvard University.
Bahkan suami dari Patricia Gouw itu mendapatkan gelar MBA di Harvard Business School.
Melanjutkan pendidikannya di Magister kebijakan publik dari Harvard Kennedy School.
Gelar tertinggi yang sudah diraih oleh Daniel Bertoli adalah BSc yang didapatkannya di University of California, Berkeley.
Artikel Terkait
Siapa Daniel Bertoli? Suami Patricia Gouw yang Punya Wajah Menawan, Intip Profil dan Profesinya
Daniel Bertoli Suami Patricia Gouw Ternyata Lulusan 2 Universitas Ternama di Dunia, Yuk Cek Profilnya
Sederet Fakta Pernikahan Patricia Gouw dan Daniel Bertoli, Mulai dari Venue hingga Ciuman 'Brutal'
Lama Disembunyikan, Ternyat Begini Foto Prewedding Daniel Bertoli dan Patricia Gouw
POPULER HARI INI: Salsabila Syaira hingga Daniel Bertoli Suami Patricia Gouw yang Punya Karier Mentereng