KILAT.COM - Tayangan MasterChef Indonesia terus dinantikan oleh para penggemar di Season 10 ini.
Beberapa kontestan di MasterChef Indonesia Season 10 yang tayang malam ini akan masuk ke dalam pressure test.
Salah satu kontestan yang dengan jelas masuk dalam pressure test di MasterChef Indonesia Season 10 adalah Abdi dan Sen.
Bahkan saat pressure test di MasterChef Indonesia ini akan ada makanan yang benar-benar dibenci oleh para juri.
Dikutip Kilat.com dari akun Instagram @masterchefina yang dibagikan pada 4 Februari 2023.
Dalam cuplikan itu tampak Chef Renatta mengaku tidak ingin membuat mudah semua tantangan yang hadir di MasterChef Indonesia Season 10 ini.
"Kami tidak akan mempermudah perjalanan kalian untuk menuju top eleven," ujarnya.
Nampak dengan jelas ada lebih dari 5 orang yang akan masuk pressure test malam hari ini.
Salah satu yang disorot ketika masuk pressure test yaitu soosk Abdi dan Sen.
Lantaran wajah Abdi dan Sen yang disorot maju ke depan.
Tampak juga Ravi yang sibuk memasak menggunakan pakaian pressure test dengan ciri khas hitam tersebut.
Bahkan diakhir cuplikan, memperdengarkan ada hal yang dibenci oleh Chef Arnold dan Chef Renatta.
Artikel Terkait
Bravo! Gio, Una, Syahril Menang Challenge di MasterChef Indonesia Season 10, Chef Juna: Ada Hadiah Spesial
Tidak Ada yang Pulang, Ini Rangkuman Hasil MasterChef Indonesia Season 10 Hari Ini 4 Februari 2023
Perdana di MasterChef Indonesia Season 10, Chef Juna Tampil Jadi Kontestan, Ini Kata Chef Renatta dan Arnold
POPULER HARI INI: Rangkuman Hasil MasterChef Indonesia Season 10 hingga Bupati Taliabu Reshuffle Kepala Dinas
Masakannya Dicoba oleh Chef Arnold dan Renatta, Chef Juna Turun jadi Kontestan di MasterChef Indonesia?