KILAT.COM – Ajang kompetisi memasak MasterChef Indonesia season 10 tentunya semakin menegangkan.
Episode MasterChef Indonesia season 10 yang tayang pada Sabtu, 4 Februari 2023 berhasil menyisihkan tiga peserta terbaik dalam babak memasak rahang tuna.
Lalu viral video yang memerlihatkan tentara China masuk ke Indonesia menggunakan pesawat Lion Air, hingga mengundang komentar dari Budiman Sudjadmiko.
Kemudian Bupati Taliabu melakukan melakukan reshuffle 10 Kepala Dinas yang dinilai kenerjanya buruk.
Artikel pertama hingga terakhir, akan kami rangkum dalam populer hari ini Minggu, 5 Februari 2023 di portal Kilat.com.
1. Tidak Ada yang Pulang, Ini Rangkuman MasterChef Indonesia season 10 Hari Ini 4 Februari 2023
Setelah menyelesaikan challenge membuat dish yang didemokan Chef Juna, tiga peserta terbaik yaitu Una, Syahril, dan Gio menunggu hasil penilaian.
Alasan jusri MasterChef Indonesia tidak melakukan eliminasi di episode ini karena waktunya tidak cukup.
Baca Juga: Kepribadian INFJ: Karakter hingga Jalur Karier yang Cocok
MasterChef Indonesia season 10 episode Sabtu, 4 Februari 2023 diawali dengan challenge memasak rahang ikan tuna.
Dalam tantangan memasak rahang ikan tuna tersebut, juri memilih empat orang terlebih dahulu yang menurut mereka berhasil memasak hidangan dengan sangat baik.
Kemudian, dari keempat orang tersebut akan dipilih tiga yang akan masuk ke challenge duplikat dish bersama Chef Juna.
Una memasak Kuah dan Goreng Rahang Tua Bumbu Kuning.
Artikel Terkait
Bupati Taliabu Reshuffle 10 Kepala Dinas Berkinerja Buruk
Grace Natalie: di Papua Anies Baswedan Diangkat sebagai Anak dan Diberi Nama Yohanes
Tidak Ada yang Pulang, Ini Rangkuman Hasil MasterChef Indonesia Season 10 Hari Ini 4 Februari 2023
Smash Kepala Nagita Slavina Hingga Meneteskan Air Mata, Raffi Ahmad: Oh My God Biru
Perdana di MasterChef Indonesia Season 10, Chef Juna Tampil Jadi Kontestan, Ini Kata Chef Renatta dan Arnold